Desa Titian Kuala

Kecamatan Selimbau
Kabupaten Kapuas Hulu - Kalimantan Barat

Artikel

Pemerintah Desa Titian Kuala Melaksanakan Penyerahan BLT DD Triwulan II Tahun Anggaran 2023 Kepada KPM (Keluarga Penerima Manfaat)

Administrator

23 14-0 12:34:57

153 Kali Dibaca

Titian Kuala News – Pemerintah Desa Titian Kuala melaksanakan Penyerahan bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Triwulan ke - II (dua) April, Mei dan Juni tahun Anggaran 2023.yang sudah ditetapkan dalam Keluarga Penerima Manfaat BLT DD T.A. 2023

Bertempat di Gedung Pertemuan Desa Titian Kuala, Jum'at 14 April 2023, BLT DD disalurkan kepada 25 KPM dengan jumlah dana masing-masing Rp900.000 (sembilan ratus ribu rupiah) dengan perincian masing-masing KPM menerima Rp300.000 (tiga ratus ribu rupiah) per bulan untuk bulan April, Mei dan Juni.

Kegiatan ini di hadiri oleh Pemerintah Desa dan Lembaga Desa Titian Kuala, FORKOPIMCAM Kecamatan Selimbau serta PD dan PLD Kecamatan Selimbau dan H. Ruslisyah (Supervisor Siskeudes Desa Se Kecamatan Selimbau) yang mewakili Camat Selimbau, beliau Berpesan Kepada Keluarga Penerima Manfaat Agar Bantuan tersebut di gunakan Sebagai Mana Mestinya Terutama peruntukan Kebutuhan Sehari - hari. yg tidak kalah pentingnya juga kepada pemerintah Desa Titian Kuala setelah Penyerahan ini Agar secepatnya Membuat Laporan dan Pengajuan untuk Pencairan dan Penyerahan BLT DD Triwulan ke 3 yaitu Bulan Juli, Agustus dan September.

Buhari, PLd pada kesempan ini juga Berpesan kepada KPM agar di Pergunakan sebaik-baiknya BLT DD ini, dan Beliau juga mengingatkan Pemerintah Desa pada saat ini Sudah Masuk Tahapan pemutaakhiran Data Indeks Desa Membangun (IDM) Tahun 2023 untuk Desa yang berstatus Maju dan Tertinggal, kegiatan  IDM, diharapkan desa bisa naik dr desa tertinggal menjadi desa berkembang, yg berkembang jd maju dan yg maju jadi mandiri.

Bantuan tersebut dibagikan langsung oleh Pemerintah Desa Titian Kuala Bersama FORKOPIMCAM Kecamatan Selimbau serta Pd dan PLD, Penyerahan BLT-DD Tahun 2023 ini di harapkan dapat membantu masyarakat Desa Titian Kuala Mengingat Sebentar Lagi Mau Lebaran mudahan bisa Membantu bapak, ibu, Penerima Manfaat  dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari, agar dapat di pergunakan dengan sebaik baiknya, selamat menjalankan ibadah puasa semoga berkah buat kita semua amin..Ugkap Soptian Hadi (Kades Titian Kuala)

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Statistik Desa

Aparatur Desa

Kepala Desa

SOPTIAN HADI

Kasi Pemerintahan

HAIRUDIN

Sekretaris Desa

AGUS WAHYUDIN

Kaur Keuangan

ELLY MASTARINI

Kasi Pelayanan dan Kesejahteraan

DEVI SURYANI

Kaur Umum dan Perencanaan

M. AGUS KURNIAWAN,S.HUT

Kepala Dusun Gertak Baru 1

SAPARDI

Kepala Dusun Gertak Baru 2

BENI HADRIANSYAH

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Titian Kuala

Kecamatan Selimbau, Kabupaten Kapuas Hulu, 61

Jam Kerja

Hari Mulai Selesai
Senin 08:00:00 16:00:00
Selasa 08:00:00 16:00:00
Rabu 08:00:00 16:00:00
Kamis 08:00:00 16:00:00
Jumat 08:00:00 16:00:00
Sabtu Libur
Minggu Libur

RADIO RRI Pro 1 PONTIANAK

Radio RRI Pro1 Pontianak

Statistik Pengunjung

Hari ini:839
Kemarin:836
Total:201,127
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:18.219.43.26
Browser:Mozilla 5.0

Media Sosial

Transparansi Anggaran

APBDes 2025 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 1.102.816.000,00RP 0,00

Belanja

AnggaranRealisasi
Rp 1.017.776.233,00RP 0,00

Pembiayaan

AnggaranRealisasi
Rp 8.619.000,00RP 0,00

APBDes 2025 Pendapatan

Hasil Usaha Desa

AnggaranRealisasi
Rp 5.345.000,00RP 0,00

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 695.756.000,00RP 0,00

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp 15.254.000,00RP 0,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 386.461.000,00RP 0,00

APBDes 2025 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 544.705.033,00RP 0,00

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 269.971.200,00RP 0,00

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 63.900.000,00RP 0,00

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

AnggaranRealisasi
Rp 139.200.000,00RP 0,00

Lokasi Kantor Desa

Latitude:0.612158304387158
Longitude:112.12506473064424

Desa Titian Kuala, Kecamatan Selimbau, Kabupaten Kapuas Hulu - Kalimantan Barat

Buka Peta

Wilayah Desa